Postingan

Cita-cita

Gambar
 3.Cita-cita Aku bercita-cita menjadi manusia bakwan yang lezat dan bisa dimakan oleh orang. Tubuhku terbuat dari sayur dan tepung yang gurih, dan aku digoreng sampai renyah keemasan. Aku ingin membuat semua orang senang dan kenyang. Saat mereka lapar atau sedih, mereka bisa memakan sebagian dariku dan langsung merasa bahagia. Walau tubuhku berkurang sedikit demi sedikit, hatiku senang karena bisa membahagiakan orang lain.

pengalaman pribadi yang sangat berkesan

Gambar
2.P engalaman pribadi yang sangat berkesan Pengalaman yang paling berkesan buat saya adalah saat saya dipercaya mewakili sekolah dalam lomba pramuka. Awalnya saya benar-benar gugup dan takut gagal. Tapi berkat dukungan dari guru dan teman-teman, perlahan rasa gugup itu hilang, dan saya bisa tampil percaya diri. Alhamdulillah, saya berhasil meraih juara.

Kesan dan Pesan selama di MTsN

Gambar
1.Kesan dan Pesan selama di MTsN Kesan: saya merasakan suasana belajar yang hangat dan penuh semangat. Guru-gurunya sabar dan selalu memberi motivasi walaupun ada juga yang dikit-dikit marah, dan teman-teman saya yang ramah dan saling mendukung  Pesan: Saya berharap mtsn terus berkembang, mencetak siswa-siswa yang unggul di masa depan, toilet cowo dibagusin,dan wifi dilancarin lagi